Contoh Riwayat Hidup Skripsi Lengkap

Seperti yang kita tahu bahwa riwayat hidup dibutuhkan dalam beberapa tujuan seperti dalam hal menyusun skripsi, surat resmi lamaran kerja dan lainnya. Riwayat hidup merupakan suatu gambaran mengenai diri anda yang ditulis singkat sebagai informasi diri.

Dalam pembuatan skripsi, kita biasa menemukan beberapa lampiran yang melampirkan daftar riwayat hidup agar memperkenalkan si penulis dengan singat dan jelas.

Di artikel Addwin ini, saya akan memberikan contoh riwayat hidup skripsi dimana bisa anda gunakan untuk menyusun riwayat hidup anda dengan mengikuti list yang sudah saya bagikan.

Contoh Riwayat Hidup Skripsi Lengkap

Format Daftar Riwayat Hidup

Pada umumnya, format pembuatan daftar riwayat hidup secara umum meliputi:

A. Data Pribadi, mencakup;

  1. Nama: (isi dengan nama lengkap anda)
  2. Alamat: (isi dengan alamat sesuai ktp anda)
  3. Kode Pos: (kode post domisili anda)
  4. Nomor Telpon: (nomor telpon anda yang aktif)
  5. Email: (alamat email yang aktif)
  6. Jenis Kelamin: (wanita atau laki-laki)
  7. Tempat & Tanggal Kelahiran: (isi tempat tgl lahir anda)
  8. Status: (menikah atau lajang)
  9. Warga Negara: (isi negara asal anda)
  10. Agama: (isi agama yang anda anut)

B. Riwayat Pendidikan & Pelatihan, mencakup;

  1. Tahun 1: (isi tahun SD anda)
  2. Tahun 2: (isi tahun SLTP anda)
  3. Tahun 3: (isi tahun SMU anda)
  4. Dan seterusnya

Setiap riwayat hidup disertai foto 3x4

Bagi anda yang masih bingung dengan format riwayat hidup diatas maka anda tidak perlu gusar karena anda bisa melihat contoh lengkap riwayat hidup di bawah.

Contoh Riwayat Hidup

Contoh dibawah ini merupakan riwayat hidup yang digunakan secara umum pada lampiran skrpsi sebagaimana yang telah addwin berikan seperti tampak dibawah ini.

DAFTAR RIWAYAT HIDUP 

Tempel Foto 3x4    

Data Pribadi

  • Nama: Annisa Dwi Oktavianita
  • Alamat : Jl. Pembangunan, Sei. Sentosa, Panai 
  • Hulu, Labuhan Batu, Sumatera Utara 
  • Kode Post: 24172 
  • Nomor Telepon: 081214608132 
  • Email: annisadwioktavianita@gmail.com 
  • Jenis Kelamin: Perempuan 
  • Tanggal Kelahiran: Ajamu, 27 Oktober 1994 
  • Status Marital: Belum Menikah 
  • Warga Negar: Indonesia 
  • Agama: Islam

Riwayat Pendidikan dan Pelatihan

  • 2000  SD Negeri 1 Yogyakarta (2000 - 2006)
  • 2006  SLTA Negeri 6 Yogyakarta (2006 - 2009)
  • 2009  SMK 45 Wonosari (2009 - 2012)
  • 2012  UN Atma Jaya Yogyakarta (2012 - 2016)

Diatas itu adalah contoh riwayat hidup pada skripsi atau tugas akhir kuliah yang sudah terisi dan digunakan dalam skripsi.
Anda bisa menyesuaikan sesuai data diri anda, riwayat pendidikan anda dan sertakan pas foto ukuran 3x4 sebagai tanda pengenal anda. Dengan mengikuti contoh pembuatan daftar riwayat hidup diatas maka anda telah memiliki lampiran riwayat hidup yang sah, baik dan benar.(@win)