Ramalan Tarot Tentang Virus Corona Dari INDIGO

Hadir viral ramalan menggunakan kartu tarot yang mengatakan tentang virus corona yang mana akan berakhir tidak lama lagi. Banyak berita viral saat ini yang mengatakan ramalan berakhirnya pandemik virus corona yang mewabah di Indonesia dan Manca Negara. Banyak prediksi yang berseliweran di dunia maya dan ramalan ataupun prediksi berakhirnya virus corona yang menurut saya belum satupun yang terbukti 100% akurat.

Kali ini Addwin mendapatkan sebuah berita mengenai ramalan corona yang di katakan oleh seorang anak indigo. Kabar ini bertentangan dengan ramalan paranormal lainnya yang terlebih dahulu mengabarkan tentang akhir pandemi covid-19.

Berikut ada beberapa ramalan anak indigo yang telah Addwin kemas sesederhana mungkin agar mudah dipahami.

Ramalan Tarot Virus Corona

Echa Markicha (Anak Indigo)

Kabar yang Addwin peroleh dari solora.id menyebutkan, anak indigo bernama Echa Markicha inj telah meramalkan kondisi virus corona yang terjadi di berbagai penjuru negara di dunia termasuk Indonesia. Namun ada yang berbeda, penyataannya justru berbanding terbalik dengan paranormal lainnya telah membahas mengenai persoalan virus corona.

Perempuan indigo ini bisa membaca kondisi dengan menggunakan kartu tarot ini mengatakan jika Covid-19 tidak akan berakhir pada akhir April 2020 ini (sekarang telah memasuki pertengahan mei) dan apakah telah berakhir?.

Tigor Otadan (Anak Indigo)

Dikabarkan dari hits.grid.id bahwasannya anak indigo yang bernama Tigor Otadan mengatakan bahwa pandemi covid-19 ini belum berakhir. Sebelum ia yakin dipertengahan tahun 2020 ini virus corona mereda dan ia juga mengatakan akan ada berkah bagi Indonesia saat pandemi virus corona ini trlah berakhir. Selain itu akan ada kejadian aneh yang akan terjadi di akhir tahun 2020 ini.

Setelah menyimak 2 ramalan dan prediksi diatas, pastinya ramalan virus corona yang pertama sudah terbukti tidaklah benar karena disebutkan akan berakhir di akhir bulan april, namun kenyataan kita telah sampai pada pertengahan bulan mei 2020

Untuk ramalan ke 2, masih menjadi perdebatan atau keragu-raguan (ambigu) dimana belum terbukti salah dan belum pula terbukti benar.


Bagi anda yang percaya dengan ramalan pasti akan teris berfikir bahwasannya perbedaan ini merupakan hal wajar, dan kesalahan penerawangan kemungkinan meleset. Namun bila anda tidak menelan mentah-mentah pernyataan tentang ramalan virus corona hari ini ataupun di hari-hari kedepan pasti anda akan menganggap sebagai sebuah info yang menghibur dan itu tidak bisa dipaksakan akan sebuah keyakinan.

Addwin pribadi juga hanya menjadikan ramalan ini sebagai referensi yang sangat menghibur dan hal ambigu merupakan sebuah ketidakpastian namun tidak bisa dikatakan salah. Intinya yang terbukti benar akan tetap benar dan yang salah akan tetap salah, terlepas dari itu semua tergantung dari anda sebagai juri untuk keyakinan anda sendiri.(@win)